Sunday, October 2, 2016



Halo sobat gadget , sudah lumayan lama saya tidak mengupdate informasi - informasi gadget terbaru di blog ini karena saya belakangan ini sibuk kuliah , maklum baru aja lepas dari yang namanya sekolah harus adaptasi sama lingkungan yang baru hehehe . Pada kesempatan kali ini saya akan memberikan Informasi tentang Apple Iphone yang telah regenerasi , Iphone dari semenjak rilis tahun 2007 , sudah banyak peminatnya , termasuk saya hehehe . Kini sang raksasa teknologi yang berlogo apple tersebut telah merilis suksesor Iphone sebelumnya , yaitu iPhone 7 dan iPhone 7 Plus . Apple kini meneruskan tradisi mengeluarkan gadget terbarunya 2 sekaligus dari semenjak iPhone 5s dan iPhone 5c .
Iphone 7 Plus
Yang membuat saya penasaran kali ini ialah banyak fitur fitur baru yang telah disemetkan kepada iPhone 7 dan iPhone 7 Plus , salah satunya fitur anti air yang setelah sekian lama absen dari produk produk apple sebelumnya , dan ada lagi fitur-fitur menarik yang Apple hadirkan di iPhone generasi ke 7 ini , yaitu kehadiran speaker stereo yang terletak di bagian atas dan bawah bagian smartphone tersebut , iPhone 7 juga telah disematkan iOS terbaru , yaitu iOS 10 yang dirilis bersamaan dengan macOS Sierra . Khusus untuk iPhone 7 Plus , apple menyematkan fitur dual kamera untuk kemewahan dan kegunaan si iPhone tersebut , sungguh menawan bukan ? . Apple sendiri sepertinya ingin "Bernostalgia" sedikit dengan produk lamanya , yaitu iPhone 3G , soalnya ada tambahan warna bagi iPhone 7 dan iPhone 7 Plus yang sangat persis dengan iPhone pendahulunya , yaitu warna Jet Black , yang jika dilihat terasa tungguh gagah dan mewah . Untuk harga dari iPhone tersebut tentu ada pepatah yang menyebutkan " Ada Harga Ada Kualitas " , Apple mematok Harga iPhone 7 dengan harga :
iPhone 7
32 GB USD 649 (Rp 8,5 juta)
128 GB USD 749 (Rp 9,8 juta)
256 GB USD 849 (Rp 11 juta)
iPhone 7 Plus
32 GB USD 769 (Rp 10 juta)
128 GB USD 869 (Rp 11,4 juta)
256 GB USD 969 (Rp 12,7 juta)
Cukup sekian dari saya ulasan dan perkiraan harga dari iPhone 7 dan iPhone 7 Plus , Bagaimana ? , Ada yang tertarik dengan smartphone terbaru besutan apple ini ? , saya rasa sih banyak peminatnya hehehe , khususnya kaum hawa yang doyan berfoto selfie hahaha . Demikian yang saya ingin sampaikan , jika ada salah informasi mohon dimaafkan

Thursday, May 26, 2016

Kabar baik bagi sony lovers ! , kabar baiknya adalah sony telah merilis xperia x family , karena xperia seri z telah resmi dipensiunkan oleh sony dari semenjak xperia z5 premium dirilis , dari pertama rilis , xperia z family sudah bisa dibilang sukses di pasar indonesia karena sony lah yang bisa dikatakan pelopor waterproof and dustproof di kelas smartphone premium.




                                                                          Xperia X                  

setelah sony mempensiunkan xperia z family , kini sony mengambil langkah besar untuk melahirkan xperia x family , kabarnya sony telah menghadirkan 3 model yang telah dirilis di eropa pada bulan maret lalu , yaitu Xperia X , Xperia XA , Dan Xperia X Performance . Dan kini sony telah membuka pre-order untuk wilayah eropa . Untuk harga sendiri sony membanderol xperia x dengan harga sekitar Rp.5.8 Juta , harga yang sangat fantastis bukan ? ,

nah untuk seri xperia xa , harganya dibanderol sekitar 249 Poundsterling atau sekitar Rp.4.6 Juta , dan untuk seri tertinggi di xperia x family , ada xperia x performance , tentu saja harganya lebih fantastis lagi yaitu sekitar Rp.7.4 juta ,

sungguh harga yang tinggi bagi smartphone yang memiliki spesifikasi tinggi.
Nah sekian dari saya tentang informasi pre-ordernya sony yang diadakan di wilayah eropa ,

untuk wilayah indonesia sendiri saya masih belum tau karena sony indonesia belum mau mengatakan kapan akan merilis ketiga smartphone terbaru sony tersebut.


Demikian yang saya sampaikan , jangan lupa ikuti terus update gadget terbaru yang ada di blog ini ! , Dan jika ingin bertanya silahkan comment dibawah , terima kasih



Keyword:
Xperia X Xperia X Perfoemance Xperia XA Xperia Z5 Xperia Sony harga sony xperia harga smartphone terbaru

Iklan

Tentang Admin

Blog ini berdiri atas kemauan yang kuat. Admin Blog ini terdiri dari 2 orang yang mempunyai hobby yang sama , yaitu ingin membantu menjadikan masyarakat terutama masyarakat Indonesia menjadi Smart Generation
DimasPratama. Powered by Blogger.

Artikel Populer